Kamis, 07 Oktober 2021

Tema 3 Sub Tema 4 - 2 Mendengarkan Dongeng

Assalamualaykum warahmatullahi wabarakatuh…

Halo anak-anak.
Bagaimana kabar Ananda?
Semoga sehat selalu ya.
Bu Guru berharap ananda sudah siap melaksanakan kegiatan.
Pastikan ananda sudah mandi, sikat gigi, memeriksa kebersihan kuku, telinga dan lainnya, sarapan, serta menyiapkan peralatan belajar masing-masing.

Setelah selesai persiapannya, mari kita mulai.

Tujuan kegiatan pembelajaran kita hari ini antara lain:
Dengan menyimak dongeng, siswa mampu menentukan amanat yang tepat dengan benar.


Perhatikan baik-baik tayangan berikut!


Nah.. sekarang anak-anak sudah faham dengan kegiatan yang harus dilakukan.
Laksanakan dengan benar dan semangat ya!
Minta tolonglah pada orang tuamu, atau pada pendamping belajarmu agar membuat dokumentasi saat kamu melakukan kegiatan.
Oiya, bagi ananda yang belum bisa mengirimkan hasil tugas tepat waktu, silakan beri informasi pada Bu Guru. 


Selamat berkegiatan!
Semangat belajar!!
Semua pintar!!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Koneksi Antar Materi Modul 3.3 Pengelolaan Program yang Berdampak Positif pada Murid

  Apa itu kepemimpinan murid ( student agency )? Konsep kepemimpinan murid  sebenarnya berakar pada prinsip bahwa murid memiliki kemampuan d...